Meski Kemarau Panjang, Petani di Desa Bandarejo Natar Tetap Panen Padi 4 Kali Satu Tahun, Begini Caranya
Meski Musim kemarau panjang Petani di Desa Bandarejo kecamatan Natar tetap panen 4 kali satu tahun. : -- Febi Herumanika/Radarlamsel.Disway.id ----
Dia berharap pemerintah memberi perhatian lebih terhadap petani di desanya, dengan cara memasang tiang listrik sederhana supaya kabel menuju sawah tidak menggangu atau pun dicuri.
" mungkin hanya disini, ditempat saya ini yang bisa panen padi 4 kali dalam satu tahun sekali pun diserang El Nino atau kemarau panjang seperti sekarang," kata dia.
Langkah seperti ini diharapkan bisa menjadi perhatian khusus pemerintah kabupaten atau Provinsi Lampung supaya warga desa tidak kesulitan terutama petani mencari nafkah.
" harapan saya ya satu tadi, ada tiang listrik yang sederhana saja menuju sawah supaya kabel kami aman, hasil panen berjalan baik kebutuhan pangan desa terpenuhi. Kalau bisa diterapkan di kecamatan Natar cara seperti agar warga nggak kesulitan bertani," katanya.(*)
Sumber: